Postingan


Penuhi Syarat Menduduki Jabatan, 15 Perwira Mengikuti Assesment Jabatan Kasat di Wilayah Hukum Polda Kalimantan Barat

Gambar
PONTIANAK, SS - Karo SDM Polda Kalbar Kombes Pol Sugiarto. membuka kegiatan Assesment Center Polda Kalbar di ruang CAT Assesment Center Biro SDM Polda Kalbar. (27/7/2022). Sebanyak 15 personel Perwira Polda Kalbar berpangkat, IPTU dan AKP mengikuti assesment uji kompetensi. Adapun penguji atau assessor berasal dari internal Polda yang sudah memiliki sertifikasi dari Mabes Polri.  Assesment ini dilakukan sebagai syarat menduduki jabatan Kasatreskrim, Kasatlantas dan Kasatintelkam. Karo SDM Polda Kalbar Kombes Pol Sugiarto, mengatakan bahwa pelaksanaan uji kompetensi berasal dari satuan kerja jajaran Polda Kalbar. “Semoga kegiatan berjalan dengan lancar dan menghasilkan Kasat yang berkomitmen, terintegritas, dan kualitas yang bagus sebagai modal dalam koordinasi di tubuh Polri serta mempunyai visi dan misi yang Presisi,” ungkapnya. Kegiatan Assesment Center jabatan Kasatreskrim, Kasatlantas dan Kasatintelkam berlangsung dari tanggal 27 sampai dengan 29 Juli 2022.  Adapun metode yang digu

Program 'Sapa Masyarakat' Digelar Satlantas Polresta Bogor Kota Dengan Pemeriksaan Kendaraan Secara Gratis

Gambar
BOGOR KOTA, SS - Satuan Lalu lintas Polresta Bogor Kota melaksanakan program sapa masyarakat yang digagas oleh Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro. Sapa masyarakat tersebut dilaksanakan Satlantas Polresta Bogor Kota dengan melakukan pengecekan ramcek atau pemeriksaan kendaraan gratis kepada angkutan umum yang beroprasi di wilayah Kota Bogor. Kegiatan pemeriksaan ramcek tersebut dilaksanakan di depan dealer mobil di Jalan Pajajaran, Kota Bogor, Selasa (26/7/2022). Dalam kegiatan tersebut beberapa unit angkutan kota berhasil terjaring dan dilakukan pemeriksaan oleh mekanik dari bengkel resmi yang bersertifikasi. Kasat Lantas Polresta Bogor Kota Komisaris polisi (Kompol) Galih Apria mengatakan kegiatan tersebut dilaksanakan bekerjasama dengan Dinas Perhubungan Kota Bogor dan beberapa bengkel. "Harapanya adalah untuk mengurangi dan menghindari potensi-potensi kebakaran ulang yang terjadi kepada angkot beberapa hari yang lalu. Ternyata kami lihat juga dibeberapa lo

Pangdam III/Slw: “Bintara Harus Terlibat Dalam Kegiatan Ditingkat Teknis Dan Pembuatan Perencanaan”

Gambar
BANDUNG, SS - Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo, memimpin upacara penutupan dan pelantikan pendidikan pembentukan Bintara TNI AD TA. 2022 di Lapangan Patriot Secaba Rindam III/Slw Jalan Arcamanik Bihbul Kabupaten Bandung, Selasa (26/07/2022). Upacara penutupan ditandai dengan pernyataan resmi penutupan pendidikan oleh Pangdam III/Slw selaku Inspektur Upacara (Irup), pembacaan Surat Keputusan pengangkatan Bintara, penanggalan tanda siswa dan pemasangan tanda pangkat.  Sementara jumlah prajurit siswa yang dilantik sebanyak 513 orang, setelah menempuh pendidikan selama 10 minggu. Hal tersebut dibenarkan Kapendam III/Slw Kolonel Inf Arie Tri Hedhianto di sela-sela mendampingi Pangdam III/Slw menjadi Irup pada acara penutupan pendidikan pembentukan Bintara TNI AD di Secaba Rindam III/Slw. Lanjutnya menuturkan, mengutip sebagian amanat Pangdam III/Slw, bahwa sebagai Prajurit di institusi Militer, seorang Bintara harus dapat menentukan sikap dalam menghadapi suatu permasalah

Kapolda Kalbar Pimpin Upacara Pembukaan Pendidikan Bintara Polri Gelombang II T.A 2022 di SPN Sagatani Singkawang Selatan

Gambar
KALIMANTAN BARAT, SS - Kapolda Kalbar Irjen Pol Drs. Suryanbodo Asmoro, MM memimpin Upacara Pembukaan Pendidikan Bintara Polri Gelombang II T.A 2022 Polda Kalbar yang berlangsung  di Lapangan  Sekolah Polisi Negara ( SPN )  Polda Kalbar, Kelurahan Sagatani, Kecamatan Singkawang Selatan, Kota Singkawang, Senin 25 Juli 2022.  Turut hadir upacara tersebut Walikota Singkawang, Dandim 1202 Singkawang dan Forkopimda Kota Singkawang serta beberapa Pejabat Utama Polda Kalbar. Dalam amanatnya, Kapolda Kalbar Irjen Pol Drs. Suryanbodo Asmoro, MM mengucapkan selamat atas keberhasilan 260 siswa yang telah dinyatakan lulus seleksi dan ditetapkan menjadi peserta didik pada program pendidikan pembentukan bintara Polri. Komisaris Jenderal Polisi Prof. Dr. Rycko Amelza Dahniel, dalam amanatnya yang dibacakan Kapolda Kalbar menyampaikan beberapa arahan dan penekanan kepada calon siswa tersebut untuk dipedomani. "Sesuai dengan kebijakan Kapolri dalam transformasi Polri yang Presisi , pendidikan menj

Peduli Sesama, Sekjen Rumah PPAI dan Ketum RPB Salurkan Bansos Renovasi Dan Bedah Rumah ke Dua Desa

Gambar
PATI, SS - Ketua Umum Relawan Pencari Berkah dan Renovasi Rumah Kuswati pada hari jumat (22/7/22) kemaren melakukan bansos ke dua Desa terutama Desa Bulumanis lor dan Bulumanis Kidul. Dalam Bansos ini merupakan kepedulian sesama dimoment hari anak nasional dan bukan kali ini aja. (24/07/2022). Dilanjut, "Wilayah Desa Kayen juga ada renovasi Rumah dan sudah proses pembangunan hampir 50%. Semua itu berkat kekompakan semua pengurus Relawan Pencari Berkah dan Renovasi Rumah maupun Para donatur yang selalu membantu kegiatan Kami selama ini," kata Kuswati selaku ketua Umum saat diwawancarai Awak Media, Minggu (24/7/22). Ditempat berbeda, Sekjen Rumah Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia (RPPAI) A.S Agus Samudra saat melakukan bansos bersama Ketua Umum serta Pengurus Relawan Pencari Berkah dan Renovasi Rumah sudah menyalurkan bantuan berupa 110 paket beras dan mie maupun buku tulis buat anak-anak yang rumahnya mengalami dampak banjir bandang kemaren. "Sangat apresiasi seka

Dansat Sandi Dan Siber TNI AD Berikan Bimtek Para Pimpinan SMSI se-Indonesia, Terkait Dunia Pertempuran Militer Dari Era ke Era

Gambar
JAKARTA, SS - Komandan Pusat Sandi dan Siber TNI-Angkatan Darat Brigadir Jenderal TNI Iroth Sonny Edhie pada  Kamis sore, 21 Juli 2022.  memberikan bimbingan teknis di depan para pimpinan Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) dari seluruh provinsi di Indonesia, (22/07/2022).   Bimbingan teknis berlangsung di Ruang AH Nasution Markas Besar TNI AD, Jalan Veteran Raya, Jakarta Pusat, setelah para peserta Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) SMSI tahun 2022 pada pagi hari mendengarkan pesan-pesan dari Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman yang juga Ketua Dewan Pembina SMSI Pusat.  Dimoderatori oleh Merson Simbolon (Ketua SMSI Sulawesi Utara), Brigjen Iroth yang tampil memukau dengan presentasinya yang lengkap dan menarik.  Materi yang disampaikan mulai dari era 1.0 ketika peradaban manusia masih didominasi kegiatan berburu, kemudian disusul peradaban era 2.0 yang ditandai dominasi pertanian, kemudian era industri 3.0, dan peradaban zaman sekarang 4.0 yang dita

Aster Kasdam XII/Tpr Ikuti Opening Ceremony Esports Piala Kasad Tahun 2022 Secara Virtual Dari Puskodalopsdam

Gambar
KUBU RAYA, SS - Asisten Teritorial Kasdam XII/Tanjungpura, Kolonel Inf Ruddy Trenggono didampingi Ketua Harian Pengprov ESI Kalimantan Barat mengikuti Opening Ceremony Esports Piala Kasad tahun 2022 secara virtual dari Ruang Rapat Puskodalopsdam XII/Tpr, Jum'at (22/7/2022). Turnamen Esports Piala Kasad tahun 2022 di buka oleh Aster Kasad, Mayjen TNI Karmin Suharna dari Mabesad. Pembukaan turnamen gaming skala nasional ini ditandai dengan penembakan senjata selebrasi oleh Aster Kasad.  Aster Kasad Mayjen TNI Karmin Suharna saat acara menyampaikan, tujuan digelarnya turnamen Esports tahun ini adalah wujud dukungan TNI AD, atas inisiatif Kasad terhadap apresiasi dan kompetitif kegiatan olahraga berprestasi khususnya turnamen Esports skala nasional. "Serta diharapkan kelak bisa mendapatkan bibit - bibit atlet muda yang berbakat yang bisa membawa Indonesia ke tingkat regional maupun internasional. Seperti yang sudah ditunjukan pada event Internasional oleh atlet esport di Sea Games